Peer-to-peer lending (P2P) Lending adalah platform yang mempertemukan orang yang ingin mendanai (lender) dengan orang yang ingin mengajukan pinjaman (borrower) melalui bantuan teknologi finansial.
Indodana melayani segmen masyarakat yang masih kekurangan akses program finansial. Hal ini memungkinkan Indodana untuk menawarkan imbal hasil dengan suku bunga lebih tinggi daripada pilihan tradisional di bank atau lembaga keuangan.
Komentar
0 komentar
Artikel ditutup - tidak bisa memberikan komentar.